Daily Archives: January 11, 2017

Perawatan Kulit Pasca Debridement

Keluar dari rumah sakit pasca debridement, saya dibekali banyak sekali obat-obatan dan perlengkapan pembersih luka. Perawat memberi saya obat penahan sakit, antibiotik, kain kasa gulung, kain kasa steril, betadine, plester, bebat, sampai cairan infusan yang disatukan di dalam keresek plus wejangan tata laksana pembersihan luka. Sebagai tambahan, agar proses penyembuhan lebih cepat, saya membeli beberapa… Read More »

Tradisi Unik Tahun Baru Imlek

Januari sudah masuk pertengahan nih. Sebentar lagi Imlek. Sin Cia atau Tahun baru Imlek adalah tahun baru Cina yang tidak jauh berbeda dengan tahun baru masehi atau tahun baru Hijriah bagi umat Islam. Pada umumnya, yang banyak merayakan Imlek adalah warga Tiongha. Meski tidak ikut memakai tanggalan Cina, tapi seru juga memperhatikan tradisi-tradisi dalam perayaan imlek.… Read More »